The Ayase menawarkan unit rumah dua lantai dengan desain Skandinavia.
Konsep Skandinavia membuat tampilan rumah terlihat kekinian dan begitu memikat.
Setiap unit di The Ayase pun sudah dilengkapi dengan jendela berukuran besar, sehingga sirkulasi udara dan cahaya bisa lebih optimal masuk ke dalamnya.
Rumah di The Ayase kian terasa nyaman dan sejuk berkat kehadiran taman mungil cantik yang dibangun di halaman depan bangunan.
Tersedia tiga pilihan unit yang masing-masingnya menyediakan tiga kamar tidur dan dua kamar mandi.
Perumahan ini cocok untuk keluarga baru dengan satu anak.
Harga Mulai Dari Rp682 juta
Detail Unit
Spesifikasi Teknis
Pondasi: Pondasi Setempat & Beton Bertulang
Dinding: Bata Ringan, Plester Aci, Cat
Lantai: Granit 60×60
Atap: Baja Ringan dan Genteng Flat
Kusen: Aluminium
Pintu: Dengan Engineering Panel Smart Door Lock (Pintu Utama)
Plafon: Gypsum
Harga Mulai Dari Rp899 juta
Detail Unit
Spesifikasi Teknis
Pondasi: Pondasi Setempat & Beton Bertulang
Dinding: Bata Ringan, Plester Aci, Cat
Lantai: Granit 60×60
Atap: Baja Ringan dan Genteng Flat
Kusen: Aluminium
Pintu: Dengan Engineering Panel Smart Door Lock (Pintu Utama)
Plafon: Gypsum
Harga Mulai Dari Rp1,31 miliar
Detail Unit
Spesifikasi Teknis
Pondasi: Pondasi Setempat & Beton Bertulang
Dinding: Bata Ringan, Plester Aci, Cat
Lantai: Granit 60×60
Atap: Baja Ringan dan Genteng Flat
Kusen: Aluminium
Pintu: Dengan Engineering Panel Smart Door Lock (Pintu Utama)
Plafon: Gypsum
Alamat The Ayase: Desa Parung Hijau, Kecamatan Kemang, Bogor.
The Ayase merupakan salah satu perumahan strategis di Bogor, karena lokasinya berada di pinggir jalan raya dengan akses langsung menuju Kota Jakarta.
Untuk mencapai Jakarta Selatan, penghuni The Ayase membutuhkan waktu sekitar 40 menit.
Perumahan The Ayase juga dekat dengan transportasi publik seperti tol dan stasiun kereta api.
Dengan lokasinya tersebut, sejumlah fasilitas umum penting seperti sekolah, rumah sakit, dan pusat perbelanjaan mudah untuk dijangkau.
Karena itu, tidak hanya bisa dijadikan tempat tinggal, The Ayase sangat cocok dimanfaatkan sebagai investasi menjanjikan.
Tersedia fasilitas internal lengkap di dalam kawasan The Ayase.
Penghuni akan mendapatkan fasilitas esensial berupa jaringan internet cepat, air bersih dari PDAM, dan CCTV di sudut-sudut kawasan.
Untuk memberikan kenyamanan maksimal, perumahan The Ayase membangun listrik di bawah tanah, akses jalan selebar 8 meter, serta smart home system.
Berbagai fasilitas premium juga telah tersedia, seperti area bermain, kolam renang, dan area komunitas yang dapat digunakan bersama.
Perumahan The Ayase dikembangkan oleh Akasialand Property.
Pengembang Akasialand Property beralamat di Jalan Anggrek Ungu Raya B21, Anggrek Loka, BSD City, Tangerang Selatan.
Diperkirakan selesai pada Januari 2025.
Informasi lebih lengkap, silakan hubungi kontak WhatsApp yang tertera.
Desa Parung Hijau, Kecamatan Kemang, Bogor